Dasar Hukum – BBPP BATU

Dasar Hukum

  1. Peraturan Menteri Pertanian Nomor 43/Permentan/OT.010/8/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pertanian;
  2. Peraturan Menteri Pertanian Nomor : 105/Permentan/0T.140/10/2013 tanggal  9 Oktober 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Besar Pelatihan Peternakan Batu.
  3. Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor : 85/Permentan/OT.140/6/2014 tanggal  27 Juni 2014 tentang Rincian Tugas Pekerjaan Unit Kerja Eselon IV Balai Besar Pelatihan Peternakan Batu.
  4. Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 45 Tahun 2020 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Pelatihan Lingkup Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian.
  5. Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 08 Tahun 2021 Tentang Kelompok Subtantif dan Subkelompok Subtantif pada Kelompok Jabatan Fungsional Lingkup Kementerian Pertanian.
  6. Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2023 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Lingkup Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian
  7. Keputusan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 279/Kpts/OT.050/M/06/2023 tentang Kelompok Substansi dan Tim Kerja pada kelompok Jabatan Fungsional Lingkup Unit Pelaksana Teknis Kementerian Pertanian