Praktek Kerja Industri ( Prakerin ) Jurusan Peternakan program studi Ruminansia SMKN 3 Tenggarong Kalimantan Timur yang berjumlah 9 Orang kelas 2 yang dimulai tanggal 2 Mei s.d. 23 Juli 2016
Kepala Program Studi Ruminansia Poltak Pascalis Situmorang, S.Pt, mengatakan bahwa prakerin di BBPP merupakan pertama kali dilakukan di prodi pimpinannya tersebut.
